Hari Ini WIB

Zi Yo Guang, New Jeep Cherokee China

Update Saturday, April 20, 2013 at 4:00 PM. Dalam topik Otomotif,Penjualan Mobil

Jeep Cherokee punya nama baru di China, Zi Yo Guang. China merupakan pasar Asia pertama untuk New Jeep Cherokee 2014, sebelumnya New Cherokee ini telah meluncur di Amerika Serikat.

Nama baru Jeep Cherokee, Zi You Guang dapat diartikan menjadi Liberty Light, dimana di pasar Amerika Utara juga menggunakan nama Liberty.


New Cherokee ini tersedia dalam dua konfigurasi sistem penggerak, 2 wheels drive maupun 4x4, kelebihan mobil ini adalah Active Drive I dan Active Drive II, yang digunakan untuk mentransfer daya mesin dengan 2 kecepatan low-range


Tulis Komentar Kamu dibawah, pada Comment as: pilih Name/URL atau pilih Anonymous.

0 Komentar untuk "Zi Yo Guang, New Jeep Cherokee China"

Post a Comment